Saat opening screen dari MI5 mengeluarkan kanji Mandarin yang kemudian diteruskan dengan tulisan “Alibaba Pictures” di layar, saya pun tersentak akan kehebatan si Alibaba ini yang memang pamornya sedang meroket. Saya pun ingin melihat bagaimana film ini mengubah investasi si Alibaba ini kedalam adegan Mission Impossible Rogue Nation kedalam bentuk yang Cina banget.
Aga Kareba Makassar ?
Aga Kareba … (Apa kabar) adalah sapaan yang diberikan oleh sopir yang menjemput kami di terminal kedatangan Bandara Sultan Hassanudin dan kemudian kami menuju kota Toraja dengan janji untuk kembali 😀 😀 Tiba hari minggu jam 05.00 pagi di Makassar, saya masih berusaha mengumpulkan nyawa yang sepertinya masih terombang ambing di kelokan jalan Toraja-Makassar. Read More…
Jadoel 90’ers
Pasti di beberapa media sosial, kalian sering melihat foto-foto jadul beredar tentang guyonan akan bahagianya hidup kita di era 90-an. Dari pita kaset lagu yang suka keriting kalo kelamaan diputer sehingga harus digulung pake pensil sampai mainan tetris yang pernah bikin saya ga tidur dan ga mandi sampai siang hari. Kalau mau dipamerin disini banyak Read More…
Ini Tana Toraja
Kali ini Javamilk dan Madam meluangkan waktu untuk berkunjung ke Tana Toraja, sebuah tempat di Sulawesi yang tak terduga menjadi tujuan kunjungan wisata kami berdua di tahun ini. Akses ke Toraja ditempuh dari Jakarta melalui Citilink tujuan Makassar. Akses Makassar-Toraja hanya dapat ditempuh melalui jalan darat. Kabarnya sih waktu tempuh sekitar 8-10 jam dan kondisi Read More…
Salam Tempel
Sudah hampir lima belas tahun berkecimpung di dunia administrasi, dan menjadi generasi tua, saya merasa saya masih beruntung menjadi generasi yang masih mengenal perangko di surat-surat korespondensi kantor dengan kenalan bisnis baik dari dalam dan luar negeri. Memang surat yang ditempeli perangko biasanya memiliki kategori R ato Reguler yang dalam bahasa sehari-hari artinya sampe sukur Read More…