Di tangan kiri saya, setahun yang lalu melingkar sebuah alat serupa gelang yang bukan gelang biasa. Perkenalkan FitBit saya, sebuah activity tracking device yang menghitung berapa aktivitas harian saya.
Category: Around Me
Kantong PeHaPe
Di suatu sore yang cerah di tengah suara ketikan keyboard dan keseriusan Madam browsing kerja tiba-tiba Pak Boss bilang “Gw keluar dulu ya” “OK Boss” Pulang-pulang saya liat dia bawa tentengan shopping bag. Reaksi saya masih biasa aja sih Ga berapa lama si Bapak keluar ke tempat saya sambil bawa shopping bag yang tadi Read More…
Nasi Kunyit (Nasi Kuning tanpa Santan)
Waktu saya kecil, kalau melihat mama saya membeli jamu, dia pasti akan membiarkan saya meminum penawar pahit atau air jahe gula. Kalau memilih mbok jamu yang sering lewat, dia pasti akan memilih yang tangannya paling kuning. Alasan seleksinya sih “emak-emak banget” yaitu itu tandanya si mbok memarut kunyitnya pakai tangan, kalau yang tangannya bersih pasti Read More…
Jadoel 90’ers
Pasti di beberapa media sosial, kalian sering melihat foto-foto jadul beredar tentang guyonan akan bahagianya hidup kita di era 90-an. Dari pita kaset lagu yang suka keriting kalo kelamaan diputer sehingga harus digulung pake pensil sampai mainan tetris yang pernah bikin saya ga tidur dan ga mandi sampai siang hari. Kalau mau dipamerin disini banyak Read More…
Salam Tempel
Sudah hampir lima belas tahun berkecimpung di dunia administrasi, dan menjadi generasi tua, saya merasa saya masih beruntung menjadi generasi yang masih mengenal perangko di surat-surat korespondensi kantor dengan kenalan bisnis baik dari dalam dan luar negeri. Memang surat yang ditempeli perangko biasanya memiliki kategori R ato Reguler yang dalam bahasa sehari-hari artinya sampe sukur Read More…